Konon Ramalan Jodoh Weton Pahing Ketemu Wage, Begino

Konon Ramalan Jodoh Weton Pahing Ketemu Wage, Begino

Buat pasangan weton jawa pahing ketemu wage , Ini ada pembahasan menarik. Sebagai orang jawa tentu sudah akrab sekali dengan petung atau yang biasa dikenal dengan neptu.

Benar sekali, dalam kepercayaaanya ada istilah jodoh berdasarkan weton yang bagus. Sehinga umumnya dalam memilih pasangan tidak hanya memilih berdasarkan paras atau tingkat sosial saat ini. Namun ada berbagai hal yang harus dipertimbangkan salah satunya neptu wetonnya.

Ya, ada primbon jawa.

Jadi Weton Jawa adalah salah satu aspek budaya yang dipercayai memiliki pengaruh besar dalam kehidupan dan jodoh seseorang. 

Artikel ini akan menjelaskan ramalan jodoh terkait Weton Pahing ketemu Wage serta dampaknya dalam pernikahan berdasarkan mitosnya.

Apa yang Terjadi Saat Weton Pahing Ketemu Wage?

Weton Pahing Ketemu Wage

Pada artikel ini, kita akan mengungkap mitos dan ramalan yang berkaitan dengan perpaduan Weton Pahing dan Wage dalam konteks pernikahan. Apakah pernikahan ini akan harmonis atau tidak?

Jadi, kalian boleh percaya atau tidak namun tidak perlu menjadi perdebatan panjang. Sepakat atau tidak dalam negara indonesia ini memiliki ragam budaya, misalnya di adat jawa yang kental dengan peritungan jodoh.

Apakah Weton Pahing dengan wage Bagus? Yuk cari tau mitosnya..

Mitos Weton Pahing Ketemu Wage

Mitos Keharmonisan Pernikahan

Apakah benar bahwa jika calon pengantin memiliki perpaduan Weton Pahing dan Wage, pernikahan mereka akan kurang harmonis?

Banyak yang mengatakan bahwa dalam urusan rumah tangganya banyak mengalami perdebatan sengit dalam pertemuan weton ini. Sehingga para orang tua jaman dulu menghindari anaknya untuk mempertemukan Weton Pahing dengan Wage.

Kepercayaan Populer

Apa kata primbon Jawa tentang pernikahan antara Weton Pahing dan Wage? Kita akan melihat apa yang dipercayai oleh masyarakat Jawa terkait pernikahan ini.

Dalam tradisi Primbon Jawa, Weton dengan total neptu 25 dianggap sebagai salah satu kombinasi yang dilarang untuk menikah. Ini disebabkan oleh keyakinan bahwa pemilik Weton ini seringkali mengalami ketidakberuntungan dalam kehidupan pernikahan mereka.

Pasangan Konon mitosnya Orang yang memiliki total neptu 25 diyakini akan menghadapi risiko kurang mengenakan jika mereka memaksakan pernikahan. Bahkan Menurut Primbon Jawa, salah satu dari orang tua mereka akan meninggal dunia sebagai akibat dari pernikahan ini. Keyakinan ini telah melekat dalam budaya Jawa selama berabad-abad.

Kombinasi Weton dengan Total Neptu 25 yang Dilarang Menikah

Berikut adalah beberapa kombinasi Weton yang memiliki total neptu 25 dan oleh karena itu dianggap sebagai pasangan yang sebaiknya tidak menikah, sesuai dengan Primbon Jawa:

Jadi Bukan hanya weton Pahing Ketemu Wage saja, tetapi ada beberapa weton lain yang mempertemukan dengan petung neptu menjadi 25.

  • Minggu Kliwon dan Minggu Pon (Total Neptu: 13 + 12)
  • Minggu Kliwon dan Selasa Pahing (Total Neptu: 13 + 12)
  • Sabtu Kliwon dan Selasa Legi (Total Neptu: 17 + 8)
  • Sabtu Legi dan Rabu Wage (Total Neptu: 14 + 11)
  • Sabtu Wage dan Kamis Wage (Total Neptu: 13 + 12)
  • Jumat Pon dan Senin Kliwon (Total Neptu: 13 + 12)
  • Jumat Kliwon dan Jumat Legi (Total Neptu: 14 + 11)
  • Jumat Pahing dan Minggu Legi (Total Neptu: 15 + 10)
  • Senin Kliwon dan Minggu Kliwon (Total Neptu: 13 + 12)
  • Rabu Kliwon dan Selasa Pon (Total Neptu: 15 + 10)
  • Rabu Pahing dan Minggu Wage (Total Neptu: 16 + 9)
  • Kamis Pon dan Minggu Legi (Total Neptu: 15 + 10)

Pasangan Weton dengan total neptu 25 dianggap memiliki pantangan dalam pernikahan menurut Primbon Jawa. Menurut keyakinan ini, rumah tangga mereka akan dihantui oleh berbagai rintangan dan masalah.

Itulah mungkin mitosnya. Namun, semuanya hanyalah karena kekuasaan Allah, sehingga petung dan ramalan jodoh tersebut sebagai pengetahuan bahwa fatanya di indonesia memiliki ragam budaya.

Kesimpulan

Keyakinan tentang pantangan menikah berdasarkan total neptu dalam Primbon Jawa tetap kuat dalam budaya Jawa. Jadi, Kalian sudah mengetahui Weton Pahing ketemu Wage mendapatkan neptu 25 yang diyakini dilarang menikah. Meskipun ini adalah bagian dari tradisi dan kepercayaan yang telah lama berlangsung, penting untuk diingat bahwa setiap pernikahan dipengaruhi oleh banyak faktor dan keputusan akhir ada pada pasangan yang bersangkutan dan terutama semua takdir adalah Ketentuan Allah.SWT.

Populer

Flashnews